Kalimantan Tengah adalah provinsi yang berada di pulau kalimantan dimana budaya dayak berada disini. Tidak hanya budaya dayak saja ada pun budaya lainnya, anatara lain budaya banjar, jawa, batak, cina, dan lain-lain.
Namun diseluruh pulau kalimantan terdapat banyak suku dayak, yang membedakan disini adalah adat istiadat dan tariannya Budaya Dayak yang sangat luhur dan eksotis mulai dari keseharian, cara hidup dan adat istiadatnya bisa kita lihat dari bentuk bangunan khas suku dayak yang di namakan Rumah Betang dan pakaian adat dari suku dayak yang sangat bagus dan eksotis dalam acara adat. Bagi siapapun yang mengenakan pakaian adat dari suku dayak ini, sunguh kelihatan sangat indah dengan di iringi musik khas suku dayak sesuai dengan tarian yang ingin di tampilkan.
https://www.google.co.id/url
Budaya Kalimantan Tengah tidak hanya dengan tarian dan Rumah Betang tetapi memiliki makanan khasnya antara lain :
1.Juhu Singkah(Umbut Rotan) adalah masakan berbahan dari rotan muda, salah satu makanan ini khas yang dimiliki oleh Suku Dayak, terutama dari Kalimantan Tengah.Umbut rotan ini dikenal masyarakat dayak karena mudah diperoleh didalam hutan tanpa perlu menanamnya terlebih dahulu. Walaupun masakan ini terlihat aneh bagi yang belum pernah memasak ataupun menyobanya tetapi masakan ini memiliki kelebihan lain yang memiliki cita rasa yang gurih, asam, dan kepahit-pahitan yang bercampur dengan rasa manis dari daging ikan sehingga membuat umbut rotan memiliki citarasa tersendiri.
http://geraldir14.blogspot.co.id
2.Wadi adalah makanan berbahan dasar ikan yang di proses dengan pembusukan, namun proses ini tidak dibiarkan atau di busukkan begitu begitu saja,tetapi sebelum disimpan ikan atau daging akan dilmuri dengan bumbu yang terbuat dari beras ketan putih atau bisa juga biji jagung yang di sangrai sampai kecoklatan kemudian di tumbuk manual atau di blender. Simpan di dalam toples atau wadah tertutup selama 3-5 hari untuk daging di fermentasi selama 1 minggu dengan di lumuri bumbu yang telah di haluskan, tetapi apabila terjadi kesalahan sedikit saja dalam memasukan bumbu serta perendaman maka akan membuat wadi menjadi tidak enak bahkan tidak bisa dimakan. Oleh karena itu ada orang-orang tertentu yang memilki keahlian untuk membuat wadi yang en
novialestari
0 komentar:
Posting Komentar